The Hurt Locker


The Hurt Locker, kisah pasukan penjinak bom Amerika di Irak Film pemenang Oscar, semakin menambah deretan film dengan latar muslim sebagai musuh utama. Walaupun film ini lebih lembut di banding the Kingdom ataupun Body of Lies (kisah seorang intelejen AS yang disusupkan ke jantung Taliban, dibintangi leonardo di Caprio)..tetap saja penggambaran muslim sebagai biang teroris tetap ada.

Amerika memang selalu mengiringi perangnya dengan ideologisasi dalam dunia film, dulu sebelum menjadikan muslim sebagai musuh, Unisoviet sebagai lawannya..maka film-film yang ada lebih banyak menggambarkan tentang lemahnya soviet, buruknya soviet dll..yang paling terkenal tentu saja film Rambo.

Dalam setiap filmnya tentara Amerika selalu digambarkan sebagai superhero tanpa cacat, gagah berani dan memenangkan setiap pertempuran. Padahal dalam kenyataannya, sampai sekarang saja Amerika belum bisa menaklukkan Irak, Afganistan..padahal sudah beribu bahkan beraatus ribu pasukan sudah diturunkan berikut amunisi dan senjata canggihnya.

Pendapat saya hanya satu, untuk mengurangi ketakutan, dan protes dari rakyatnya..maka dibuatlah film-film yang menghibur sekaligus penipuan terhadap dunia tentang gagahnya tentara AS, kalau benar begitu..kasihan Amerika

Artikel Terkait



Tags: ,

Jalan Panjang.web.id

Didedikasikan sebagai pelengkap direktori arsip perjuangan dakwah, silahkan kirim artikel maupun tulisan Tentang Dakwah ke jalanpanjangweb@gmail.com